Real Madrid Tunduk Atas Sheriff di Liga Champions

Source: https://manado.tribunnews.com/tag/full-time-real-madrid-vs-fc-sheriff

Bolasakura.com – Real Madrid dalam laga yang berlangsung di Santiago Bernabeu pada hari Rabu (29/9/2021).

Sheriff berhasil unggul di awal pertandingan karena berkat performa impresif dari Jasurbek Yakhsiboev.

Real Madrid sebagai tuan rumah akhirnya mampu menyamakan kedudukan melalui Karim Benzema.

Baca Juga:

BERITA MANCHESTER UNITED AKAN LEPAS ANTHONY MARTIAL

namum, kemudian Sheriff berhasil menang berkat gol dari Sebastien thill.

“Kami merasa lebih dari kecewa, kami kesal. Kita sudah bermain dengan intensitas cukup dan terlihat baik-baik saja.”

“Kita kalah akibat detail kecil meskipun tim sudah bermain dengan baik. Kami bermain lebih baik dalam sepertiga akhir pertandingan. Namun sulit untuk dijelaskan.” Kata Ancelotti setelah laga berakhir.

See the source image
Source: https://fulltimewin.com/hasil-liga-champions-2021-2022-real-madrid-vs-sheriff-tiraspol/

Pelatih asal Italia ini melihat bahwa timnya harus berlatih lebih efektif pada pertandingan mendatang.

Sheriff yang tidak diunggulkan telah dianggap Ancelotti memotivasi timnya untuk belajar lebih baik lagi.

“Detail kecil telah membuat kami kehilangan permainan ini. ini merupakan pelajaran bagi kami untuk masa yang akan datang. Sebab, ini merupakan kekalahan yang tidak pantas kita dapatkan.” Lanjut mantan pelatih Chelsea tersebut.

Jelas sekali bahwa kekalahan atas Sheriff bukan hal yang baik untuk Los Blancos.

Baca Juga:

LIGA INGGRIS ARSENAL BANTAI TOTTENHAM HOTSPUR

Meskipun begitu, pelatih yang akrab disapa dengan nama Cario itu sangat yakin bahwa tim nya akan bangkit di laga selanjutnya.

“Kami kehilangan tiga poin, dan kesempatan masih terbuka lebar. Kami harus memenangkan pertandingan berikutnya.”

Bersaing di Grup D Liga Champions, Real Madrid sementara duduk di posisi dua klasemen sementara dengan tiga poin yang mereka dapatkan karena berhasil mengalahkan Inter Milan di laga pertama.

Sementara Sheriff mengumpulkan enam poin sempurna, hasil mengalahkan Real Madrid dan juga Shakhtar Donetsk.

See the source image
Source: https://football5star.com/hasil-real-madrid-vs-sheriff/

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*